Minggu, 02 Oktober 2011

keanekaragaman tumbuhan

Keanekaragaman merupakan ungkapan terdapatnya beranekaragam bentuk,  penampilan, densitas dan sifat yang nampak pada berbagai tingkatan organisasi kehidupan seperti ekosistem, jenis, dan genetik. Nilai keanekaragaman ditentukan dengan menggunakan angka indeks. Tumbuh-tumbuhan keseluruhan beranekaragam dan banyak jenisnya menyimpang dalam pertumbuhannya, sebagai respon terhadap lingkungan. Seperti dibawah ini terdapat video yang menjelaskan tentang keanekaragaman tumbuhan yang terdapat di kampus paingan. 
video dapat didownload pada link dibawah ini...
http://www.mediafire.com/?f0y5gznnax04zyr

0 komentar:

Posting Komentar